Cara Update NOD32 Antivirus v.4 Offline

>> Monday, December 20, 2010

Buat para pengguna NOD32 versi 4, khususnya yang yang nggak beli alias bajakan kayak ane mungkin kesulitan pas saat update online karna nggak punya key untuk update, atau juga kesulitan ngupdate offline karna belum konek langsung ke internet. Nggak usah kuatir, ane si Pelangi Sehabis Hujan punya solusi yang jitu.
Langkah pertama adalah mencari file update-an NOD32. Bagi yang udah pernah make NOD32 yang versi 2.x, perlu diingat bahwa jenis file update-an kedua versi ini berbeda walaupun sama-sama berekstensi .nup . Selanjutnya, untuk mencari file update-annya, buka web ini. Ntar di sana muncul file update-annya di sebelah kiri sedikit di bawah. Ekstensi filenya dalam .rar . Itu adalah file terbaru update-annya. Donlot aja langsung. Sampai saat tulisan ini dipost, besar file update-annya adalah 30 MB. Kalau nggak mau donlot, datang aja ke tempat ane langsung :-D Selanjutnya, ekstrak file tersebut dalam satu folder. Copy tempat file NOD32 tadi. Lihat gambar di bawah


Btw, kalau belum punya NOD32 v.4, bisa didonlot di website ini, tapi nggak ada key aktivasinya. Itu nggak masalah karna itu bisa ane kasih di postingan berikutnya.

Langkah kedua adalah mengupdate file tersebut ke NOD32 v.4. Gimana caranya? Ikuti langkah berikut :
1. Buka jendela NOD32-nya. Kalau jendela belum dalam bentuk Toogle Advanced Mode (kayak gambar di bawah), maka ubahlah lebih dulu. Caranya, klik pada menu Setup dan klik tulisan Toogle Advanced Mode. Kalau udah, klik jendela NOD32-nya akan berubah. Lihat kembali di bagian Setup tadi. Akan muncul tulisan Entire Advanced Setup Tree di bagian paling bawah. Klik tulisan itu dan selanjutnya akan muncul jendela baru.




2. Klik pada bagian Update. Selanjutnya klik pada bagian Edit.



3. Muncul lagi jendela baru. Paste alamat tempat file update-an tadi di bagian Update Servers. Setelah itu, klik tombol Add. Kemudian klik semua tombol OK.



Kemudian, kita akan kembali ke jendela utama.

Langkah ketiga adalah klik menu Update pada jendela utama dan klik tulisan Update Virus Signature Database. NOD32 akan segera me-load file update-an tadi selama beberapa saat. Kemudian akan muncul tombol di bagian yang sama. Klik aja. Seiring dengan itu juga muncul notifikasi di sudut kanan bawah yang bilang bahwa proses update berhasil.
Silakan tutup jendela NOD32

Selesai

Untuk mengupdate pada selanjutnya, silakan ambil file update-annya di web tadi atau langsung masuk aja ke sini. Cari file update-an sesuai yang diinginkan, lalu donlot. Lakukan cara update seperti yang udah dijelaskan di atas.
Semoga bermanfaat...




Related Post




0 comments:

Post a Comment

Silahkan masukkan komentar :

  © Blogger templates Sunset by Ourblogtemplates.com 2013

Back to TOP