Setting Suara Speaker Dengan Windows Media Player Plugin Dolby Surround II

>> Tuesday, November 9, 2010

Windows Media Player Plugin Dolby Surround II adalah plug in untuk Windows Media Player. Dengan software ini, kita bisa setting jenis suara yang keluar dari speaker khususnya loudspeaker yang stereo. Contohnya, cinema (Suara bassnya besar). Ane biasanya pake ini kalau nonton film dari kompi. Selanjutnya adalah musik. Jenis suara yang keluar cocok untuk memutar musik. T'rus, jenis mono. Ane sampe sekarang masih kurang tau untuk apa yang ini cocok dipakai.

Selain itu, kita juga bisa nyetting suaranya sesuai dengan ukuran speaker, dialog clarity, dan lain-lain.

Ane bantu buat agan/aganwati yang pengen nyoba dengan memberikan link downloadnya :-)


http://www.filefactory.com/file/b42f2eh/n/Windows_Media_Player_Dolby_Surround_Plugin_II_Incl_Serial.rar




Related Post




0 comments:

Post a Comment

Silahkan masukkan komentar :

  © Blogger templates Sunset by Ourblogtemplates.com 2013

Back to TOP