Mempercepat Booting Windows

>> Saturday, January 15, 2011

Windows sebenarnya punya fitur yang bisa mengoptimalkan boot disk pada setiap booting kalau Windows merasa sistem memerlukannya. Kita hanya tinggal memilih mengaktrifkannya atau tidak. Tapi, saran saya fitur ini diaktifkan aja karna bisa mempercepat booting dan komputer bisa jadi optimal. Pengoptimalannya dilakukan dari registry :
1. Buka Registry Editor dari menu Run dengan mengetikkan regedit dan klik Ok

2. Masuk ke HKEY_LOCAL_MACHINE\SOFTWARE\Microsoft\Dfrg\BootOptimizeFunction

3. Klik kanan pada jendela sebelah kanan. Pilih New --> String Value. Isi nilainya Y untuk mengaktifkan dan N untuk menon-aktifkan. Klik Ok
Kalau String Value-nya tadi udah ada, tinggal double klik aja dan klik Ok

4. Tutup jendela registry dan restart Windows


Fitur sudah siap digunakan




Related Post




0 comments:

Post a Comment

Silahkan masukkan komentar :

  © Blogger templates Sunset by Ourblogtemplates.com 2013

Back to TOP